Saat ini banyak operator seluler Indonesia yang sudah bermain di layanan Blackberry. Walaupun Blackberry CDMA sudah dihadirkan oleh Indosat dan Smart, namun tampaknya yang masih jadi idola tentu layanan Blackberry GSM. Semua bersaing dalam hal tarif layanan. Bagaimana dengan kualitasnya? Tarif layanan Blackberry dari operator seluler manakah yang paling murah?
Layanan Blackberry disediakan oleh semua operator untuk prabayar dan...